Pak Prabowo, Jangan Lupa Menteri dari Kaltim
Catatan Rizal Effendi – DI TENGAH hiruk pikuk urusan Pilkada Serentak, perhatian publik juga mengarah ke sosok Prabowo, yang pada tanggal 20 Oktober 2024 nanti dilantik menjadi presiden ke-8 Republik Indonesia menggantikan Joko Widodo. Dia akan dilantik bersama wakilnya, Gibran Rakabuming Raka, putra Jokowi. Langkah selanjutnya yang juga ditunggu-tunggu adalah pengumuman siapa saja yang terpilih…