Selamat Milad Pak Prabowo

Prof KH Nasaruddin Umar mengangkat jempol setelah bertemu Prabowo.(Ist) Catatan Rizal Effendi – BEBERAPA hari lagi Prabowo Subianto diambil sumpahnya menjadi presiden kedelapan Republik Indonesia . Tepatnya tanggal 20 Oktober 2024 ini. Atau 5 hari lagi. Acara pelantikan dalam Sidang Paripurna Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI, yang digelar di Gedung Nusantara, Kompleks Senayan Jakarta. Jika melihat…

Read More

Ada Bukit Tengkorak di IKN

Pengunjung berani memegang tengkorak kepala di Gua Tengkorak, Paser.(Instagram/IDN Times) Catatan Rizal Effendi –ADA bukit angker di Ibu Kota Nusantara (IKN). Namanya Bukit Tengkorak. Seperti dalam cerita film silat. Yang memunculkan nama bukit ini adalah Deputi Lingkungan Hidup dan Sumber Daya Alam Otorita IKN, Dr Myrna Asnawati Safitri, SH, MSi. “Ya di lokasi IKN memang…

Read More