Kreatifnya SMK Binaan Djarum Foundation Adaptasi dengan IPTEK dan Kebutuhan Industri
Kudus, NPC – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mengunjungi Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang bekerja sama dengan Yayasan Djarum Foundation di Kudus. Hasilnya, OIKN yang hendak menerapkan model pendidikan modern dan kreatif di Nusantara, dibuat kagum dengan penerapan kurikulum SMK di Kudus yang Kepala Otorita IKN Bambang Susantono didampingi Alimuddin, Deputi Bidang Sosial Budaya dan…