Akhirnya Otorita IKN Punya Kantor

Catatan Rizal Effendi SAYA pernah menyindir. Aneh juga, di tengah masifnya pembangunan berbagai gedung pemerintahan di Ibu Kota Nusantara (IKN), belum terdengar pembangunan kantor Otorita IKN (OIKN). Padahal Otorita IKN adalah tuan rumahnya. Masa terus menerus menyewa di kompleks perumahan Mentari di Batakan, Balikpapan? Untunglah pertanyaan itu akhirnya terjawab. Dalam acara groundbreaking ke-4 sejumlah proyek…

Read More

Universitas Seoul Tawarkan Program Pendidikan Lanjutan untuk Pegawai IKN

Jakarta, NPC Universitas Seoul bakal menjadi Knowledge Partner dari pegawai IKN dalam mengembangkan SDM mereka. Penawaran ini setelah Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) melalui Kedeputian Bidang Transformasi Hijau dan Digital, menerima kunjungan dari Universitas Seoul untuk mendiskusikan program pendidikan lanjutan para pegawai IKN di Kantor Otorita IKN Jakarta, Senin (22/01/2024). Penawaran serupa dibuka juga untuk…

Read More

Kreatifnya SMK Binaan Djarum Foundation Adaptasi dengan IPTEK dan Kebutuhan Industri

Kudus, NPC – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mengunjungi Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) yang bekerja sama dengan Yayasan Djarum Foundation di Kudus. Hasilnya, OIKN yang hendak menerapkan model pendidikan modern dan kreatif di Nusantara, dibuat kagum dengan penerapan kurikulum SMK di Kudus yang Kepala Otorita IKN Bambang Susantono didampingi Alimuddin, Deputi Bidang Sosial Budaya dan…

Read More

Kantor LPS Berkonsep Green, Smart and Sustainable Mobility Lengkapi Ekosistem Lembaga Perekonomian di IKN

Nusantara, NPC – Pembangunan Gedung Arthadhyaksa atau kantor Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), akan berkonsep Green, Smart and Sustainable Mobility. Pembangunan Kantor LPS ini akan melengkapi ekosistem lembaga perekonomian yang ada di IKN.Kepala Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) Bambang Susantono menyampaikan hal tersebut saat mendampingi Presiden RI Joko Widodo dalam peletakan batu pertama, Rabu (17/01/24). “Kantor…

Read More

Berdiri di Atas Lahan 2,5 Ha, Pembangunan Kantor OIKN Tahap 1 Diresmikan

Nusantara, NPC – Kantor Otorita Ibu Kota Nusantara mulai dibangun di atas lahan 2,5 hektare. Peresmian pembangunan kantor pemerintahan calon pengganti Ibu Kota Jakarta itu, dilakukan Rabu (27/01/24). Peletakan batu pertama dilakukan langsung oleh Presiden RI Joko Widodo, di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) 1A IKN. “Pembangunan Kantor Otorita IKN ini merupakan satu dari langkah…

Read More

Jokowi Groundbreaking Lagi 10 Proyek di IKN

Nusantara, NPC – Presiden Joko Widodo dijadwalkan kembali melakukan groundbreaking 10 proyek di IKN. Presiden RI ke-7 itu, dijadwalkan ke IKN untuk melakukan groundbreaking keempat, pembangunan 10 proyek di Nusantara pada Rabu (17/01/2024). Keterangan itu disampaikan pihak Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) dalam pertemuan virtual Deputi Bidang Pendanaan dan Investasi OIKN Agung Wicaksono dengan jajaran…

Read More

Komitmen Ciptakan Iklim Investasi yang Kondusif, 203 Pasal Fasilitas Perpajakan dan Kepabeanan di IKN Dibahas Tuntas

Balikpapan, NPC – Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) bersama Kementerian dan Lembaga (K/L) selesaikan Harmonisasi Rancangan Peraturan Menteri Keuangan (RPMK) yang membahas 203 pasal terkait fasilitas perpajakan dan kepabeanan di IKN, untuk selanjutnya siap diterbitkan. Agenda ini berlangsung selama tiga hari, mulai Senin (8/1/2024) hingga Rabu (10/1/2024), di Balikpapan. Rapat substansi harmonisasi RPMK ini merupakan…

Read More

Berdayakan Wisata di Nusantara dan Kaltim

Jakarta, NPC – Pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) menjadi sorotan dan amatan banyak pihak. Konsep pembangunan IKN sebagai Smart City, membangun kota hijau dan berkelanjutan dengan penataan yang efisien, menjadikan parekraf (pariwisata dan ekonomi kreatif) sebagai peluang cerah di masa depan. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) menyatakan siap mengembangkan pariwisata dan ekonomi kreatif yang…

Read More

Dibantah Hengkangnya Wings dan Djarum dari Konsorsium IKN

Jakarta, NPC – Belum lama ramai diberitakan ihwal hengkangnya Wings dan Djarum dari Konsorsium Nusantara. Sebabnya, Kaledoiskop Investasi IKN 2023 tidak lagi menyebut Wings dan Djarum dalam Konsorsium Nusantara 2023. Sebelumnya pada September 2023, Otorita IKN mengumumkan 10 nama investor yang masuk dalam Konsorsium Nusantara 2023. Dari 10 investor tersebut, nama Wings Group dan Djarum…

Read More

Gencarkan Penghijauan Sekitar IKN, Lusie Susantono-Alumni FH UI Tanam Pohon di Samboja Lestari

Nusantara, NPC- Berkunjung ke Nusantara, Lusie Susantono (istri Kepala Otorita IKN) didampingi Staff Khusus Bidang Tujuan Pembangunan Berkelanjutan, Diani Sadiawati, bersama alumni Fakultas Hukum Universitas Indonesia (Tolere – FHUI’1982), melakukan penghijauan di kawasan sekitar Nusantara. Lusie dan Tolere FHUI’1982 melakukan penanaman pohon di Pusat Rehabilitasi Orangutan Samboja Lestari, Samboja, Kalimantan Timur. Kegiatan penanaman pohon ini…

Read More