State Capture Corruption Menjarah Negara secara Sistematis

Apa itu State Capture Corruption dan Bahayanya State capture corruption adalah bentuk korupsi yang paling berbahaya karena melibatkan aktor-aktor elit, baik dari pemerintahan maupun sektor swasta, dalam mengendalikan kebijakan dan institusi negara demi keuntungan pribadi atau kelompok. Berbeda dengan korupsi biasa yang terjadi dalam bentuk suap atau gratifikasi, state capture beroperasi lebih canggih dan sistematis,…

Read More

Kok Pertamini Jadi Sasaran?

Dispenser Pom Mini yang diangkut petugas. Catatan Rizal Effendi PAK DAHLAN ISKAN, bos saya kirim video razia penjualan BBM eceran di Balikpapan beberapa hari lalu. Ada teksnya yang berbau parodi, yang membuat dia tergelitik. “Ini kenapa ya?” tanyanya kepada saya lewat pesan WhatsApp.Teksnya memang terkesan nakal. Bunyinya begini: “Yang korupsi pejabat Pertamina, yang jadi sasaran Satpol…

Read More

Dari Garong Minyak di Lawe-lawe

Catatan Rizal EffendiTAHU Lawe-lawe? Itu kelurahan kecil di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU). Dulu Balikpapan Seberang. Letaknya di bibir Teluk Balikpapan dan tak jauh dari lokasi Ibu Kota Nusantara (IKN) dengan luas 7.572,49 hektare. Meski penduduknya hanya 3.285 jiwa, tapi Lawe-lawe bagi Pertamina Refinery Unit (RU) V Balikpapan sangat besar dan strategis fungsinya. Di sini…

Read More

Kejati Tetapkan Tersangka Baru dalam Kasus Korupsi Perusda BKS

MNH, terduga korupsi pengelolaan keuangan Perusahaan Daerah Pertambangan Bara Kaltim periode 2017-2020 saat digiring petugas Kejati Kaltim, Selasa (25/2/2025). Foto by Toni Yuswanto. NPC – Kejaksaan Tinggi Kalimantan Timur(Kejati Kaltim) kembali menetapkan dan menahan tersangka baru, MNH, Direktur Utama PT. GBU, dalam kasus dugaan korupsi pengelolaan keuangan Perusahaan Daerah (Perusda) Pertambangan Bara Kaltim (BKS) periode 2017-2020. Penetapan ini…

Read More

RON 90 ‘Disulap’ Jadi 92, Korupsi Minyak Mentah Rugikan Rp 193,7 Triliun

Dirut PT Pertamina Patra Niaga dan putra M Riza Chalid ikut menjadi tersangka. NPC – JAKARTA — Pengusutan korupsi ekspor impor minyak mentah dan produk kilang di anak usaha PT Pertamina menemukan adanya manipulasi bahan bakar minyak (BBM) research octane number (RON) 90 yang dipasarkan menjadi RON 92. Hal tersebut terungkap dalam penjelasan kronologi dan…

Read More